Kegiatan Perpisahan Kelas 6 Tahun 2018
Kegiatan Perpisahan Kelas 6 Tahun 2018
Alumni SD Negeri Cibadak Tahun Pelajaran 2017-2018
Acara Perpisahan Siswa Siswi Kelas VI SD Negeri Cibadak T.P 2017 - 2018 Telah Dilaksanakan Pada Tanggal 13 Mei 2018, dimulai pukul 07.00 WIB s/d Pukul 12.00 WIB, bertempat dihalaman SD Negeri Cibadak.Adapun susunan acaranya adalah sebagai berikut : I.
Pra
Acara
II.
Acara
Inti
1.
Pembukaan
2.
Pembacaan Ayat Suci
Al-Qur’an
3.
Laporan Panitia4.
Sambutan Komite Sekolah oleh H. Mulyadi
5.
Sambutan Kepala Sekolah oleh ibu Dede Suryani, S.Pd.SD
6.
Sambutan Pengawas SD Negeri Cibadak oleh ibu Euis Komariyah, S.Pd.MM
7.
Prosesi Penyerahan
Siswa-siswi Kelas VI SD Negeri Cibadak Th Pelajaran 2017-2018, Pemberian Medali Siswa-siswi Kelas
VI SD Negeri Cibadak Th Pelajaran 2017-2018, Pengumuman Siswa-siswi Berprestasi, Paduan Suara Kelas VI
8.
Ungkapan Kesan dan Pesan
Orang tua murid Kelas VI, Ungkapan Kesan dan Pesan Siswa Kelas VI, Penyerahan Cindera mata dari orang tua murid kepada
guru-guru dilanjut dengan penyerahan kenang-kenangan dari siswa-siswi kelas VI
untuk sekolah
9.
Pembacaan Do’a
III. Hiburan dan Ramah Tamah
Acara ini juga dihadiri oleh KS SD negeri Cibadak Tahun 2012-2016, ibu Diah Nur Erani, S.Pd.
inilah beberapa moment yang kami bisa ambil dan share ke publik. terima kasih kepada siswa-siswi dan oarng tua murid kelas 1-6 yang telah membantu sumbangsih tenaga dan materinya demi suksesnya acara ini. semoga tahun depan akan lebih baik lagi.
ucapan terima kasih kami ucapkan juga kepada Panitia dari orang tua murid yang dipimpin oleh Mama Aji dan rekan rekan mama-mama yang lainnya, dan tak lupa kepada rekan guru guru SDN Cibadak beserta staf kependidikan.
Komentar
Posting Komentar